Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2021

Membuat Resume Mendunia

Gambar
  RESUME PELATIHAN KE 25 PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI   Gelombang                   : 22 Pertemuan Ke               : 25 Hari/Tanggal                  : Senin/29 November 2021 Tema                              : Membuat Resume Mendunia Narasumber                  : Ms. Phia. Moderator                      : Aam Nurhasanah Penulis                           : Istianah Dua srikandi cantik jebolan PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI yang diprakarsai oleh Bapak Wijaya Kusuma, sang Guru Blogger Indonesia, sedang “memainkan anak busurnya”. Kepiawaian beliau berdua dalam menghandle kelas tidak diragukan lagi. Malam ini beliau berdua berkolaborasi memandu kelas PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI, Ms Phia selaku narasumber dan Ibu Aam Nurhasnah sebagai moderator. “Membuat Resume Mendunia” jadi tajuk tema malam ini.   Siapa yang tidak ingin resemenya mendunia? Ayo coba ajungkan tangan! Pastilah tidak ada yang angkat tangan. Semua pasti ingin resume yang ditulisnya mnedunia. Nah, s

Poin Buku pada Kenaikan Pangkat PNS

Gambar
  RESUME PELATIHAN KE 24 PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI   Gelombang                   : 22 Pertemuan Ke               : 24 Hari/Tanggal                  : Jum’at/26 November 2021 Tema                              : Poin Buku pada Kenaikan Pangkat PNS Narasumber                  : Imron Rosidi Moderator                      : Dail Makruf Penulis                           : Istianah Pak Dail Makruf beraksi kembali, pada sore tadi di grup sebelah membersamai narasumber Ibu Dra. Sri Sugiastuti sebagai moderator pada ruang zoom meeting , malam ini mengawal Bapak Imron Rosidi selaku narasumber pelatihan belajar menulis malam ini. Pelatihan belajar menulis malam mengangkat tema “ Poin Buku pada Kenaikan Pangkat PNS ”. Berikut flayer profil   narasumber; Semula kurang tertarik mengikuti pelatihan ini, mengingat saya bukan PNS, saya pegawai luar negeri alias pegawai swasta. So, tidak ada kenaikan pangkat. Tapi akhirnya kepo juga. Narasumber, yang penjabat sebagai kepala

Hari Guru Nasional (HGN)

Gambar
Hari ini Rabu, 25 November 2021  diperingati Hari Guru Nasional, dengan mengusung Tema  “Bergerak dengan Hati, Pulihkan Pendidikan”. Sejarah hari guru nasional tidak lepas dari  berdirinya Persatuan Guru Republik Indonesia ( PGRI ).  PGRI  sendiri berdiri pada 25 November 1945.  Hari ini di berbagai sosial media bertebaran ucapan " Selamat Hari Guru"  dan  ucapan "Terima kasih Guru".   Murid-murid SD Muhammadiyah tidak mau ketinggalan menjadikan moment ini, sebagai unjuk kebolehan. Mereka membuat vidio persembahan untuk guru. Sementara itu, Kepala Sekolah SD Muhammadiyah, Bapak Syaiful Basroni, S.Pd, beserta jajaran guru menyimak  "Pidato Pencerahan Al Islam dan Ke Muhammadiyah oleh Ketua Umum PP Muhammadiyah Prof. Dr. K.H. Haedar Nashir, M.Si". Sebagai pencerahan dan bekal bagi guru yang mengabdi di sekolah Muhammadiyah maupun 'Aisyiyah. Guru-guru Muhammadiyah diharapkan mampu menjalankan amanah sebagai guru, membentuk insan-insan kamil, menjadi suluh

Menjadi Penulis Penerbit Mayor

Gambar
  RESUME PELATIHAN KE 23 PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI   Gelombang                   : 22 Pertemuan Ke               : 23 Hari/Tanggal                  : Rabu/24 November 2021 Tema                              : Menjadi Penulis Penerbit Mayor Narasumber                  : Joko Irawan mumpuni Moderator                      : Mr. Bams Penulis                           : Istianah Karena suatu kesibukan yang lain malam ini baru  masuk kelas terlambat. Kelas sudah “dikuasai” oleh dua jagoan, Bapak Joko Irawan mumpuni dan Mr. Bams, masing-masing berperan sebagai narasumber dan moderator pada pelatihan malam ini. narasumber kita malam ini merupakan pimpinan penerbit Andi. Untuk mengenal lebih jauh tentang sosok sang moderatot bisa kepoin link berikut ini, http://penamrbams.id/ http://gurumau.my.id/ Tema malam ini bertajuk “Menjadi Penulis Penerbit Mayor”. Menjadi penulis penerbit mayor tentu impian semua penulis. Yuk kita wujudkan impian kita dengan menjadi penulis